Prodi Pengembangan Masyarakat Islam telah menjalani audit mutu internal yang dilaksanakan oleh Tim AMI LPM UIN Alauddin Makassar Kamis, 12 Desember 2024 di Ruangan Jurusan PMI.
Kegiatan ini dilaksanakan setiap tahun sebagai upaya untuk menjaga mutu program studi sekaligus sebagai bahan evaluasi program studi. beberapa aspek yang dievaluasi yaitu Isi dan Nilai Pembelajaran, Kurikulum, Kemampuan bahasa asing mahasiswa, dan lain-lain.
Bertindak selaku Auditor Program Studi Penge,bangan Masyarakat Islam adalah Eka Indriyanti MS, M.M. dan Rusnawati, SE., MM. https://drive.google.com/drive/folders/1uDKpaq8-ghEWuuRkLqHD0jqapYk-lMxJ?usp=sharing